Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017
JOHN C. MAXWELL DEVELOPING THE LEADER WITHIN YOU Buku yang berjudul “ Developing the Leader Within You ” adalah buku karya Jhon C Maxwell memberi pengetahuan tentang bagaimana kita mengembangkan potensi kepemimpinan dan memahami prinsip-prinsip kepemimpinan. Berikut adalah resensi dari hasil membaca saya mengenai buku tersebut. Pemimpin adalah seseorang yang berpengaruh dan dapat memiliki follower. Terdapat 5 level kepemimpinan yang perlu pemimpin ketahui untuk meningkatkan potensi kepemimpinananya diantaranya level Jabatan, level perkenanan, level produktif, level mengembangkan orang lain dan level puncak. Pada level jabatan, pemimpin ada karena hasil penunjukan atau karena suatu gelar dimana orang-orang mematuhi peraturannya hanya karna sebatas tuntutan. Adapun level perkenanan adalah level yang satu tingkat lebih baik yang lebih mengedepakan hubungan antar pemimpin dan yang dipimpin sehingga menghasilkan respect terhadap pemimpin dan senantiasa merasa senang hati un...

LITERASI PONDOK INSPIRASI

Resensi Buku “ Delapan Mata Air Kecemerlangan ” Uthor: Annis Mata Delapan Mata Air Kecemerlangan adalah buku lama karya Annis Mata yang sangat menarik dalam pembahasan tentang bagaimana menemukan sumber potensi diri untuk membentuk pribadi muslim yang cemerlang. Alhamdulillah dengan dorongan dari program baru Pondasi (Pondok Inspirasi) saya dapat membaca isi buku tersebut walaupun sayang sekali belum dapat saya selesaikaikan sampai akhir membacanya. Berikut yang dapat saya resume dari buku Delapan Sumber Mata Air Kecemerlangan  1.     Konsep Diri Konsep diri adalah kesadaran diri yang utuh, kuat, jelas, dan mendalam tentang visi dan misi dalam kehidupan. Konsep diri yang benar akan menumbuhkan perasaan terarah dalam struktur kesadaran pribadi kita.  Konsep diri muslim adalah saat kita dapat mempertemukan kehendak-kehendak Allah dengan kehendak-kehendak manusia dengan beberapa model manusia muslim seperti model “Aku Diri”, “Aku Sosia”, dan “Aku Ideal...